MUI Sumatera Barat
Ketum MUI Sumbar Buya Gusrizal Gazahar

Buya Gusrizal Dt. Palimo Mau Sakban Yang Mana

Sabtu, 27 April 2019
Ketua MUI Sumbar Buya Dt. PalimoKetua MUI Sumbar Buya Dt. Palimo

MUISUMBAR.OR.ID -- Bulan Sakban bagi masyarakat jahiliyyah adalah bulan bercerai berai, bulan meninggalkan kedamaian dan bulan dibolehkannya pertikaian.
Itulah salah satu penyebab kenapa mereka menamakannya bulan Sakban.

Sedangkan Sakban bagi kaum muslimin adalah bulan diangkatnya amal shalih.
Karena itulah, makanya Rasulullah saw paling banyak mempuasakannya setelah Ramadhan.

...، وهو شهر ترفع فيه الأعمال إلى رب العالمين، وأحب أن يرفع عملي وأنا صائم (رواه النسائي)
"..Bulan Sakban adalah bulan diangkatnya amal kepada Rabbil alamin. [Karena itu] Aku menginginkan amalanku diangkat dalam keadaan sedang berpuasa." (HR. al-Nasai dari Usamah Ibn Zaid ra)

Saudara-saudaraku !
Kondisi bangsa kita hari ini menghadapkan kita kepada dua pilihan Sakban tersebut.

MAU MENJADIKAN SAKBAN INI MENJADI SAKBAN JAHILIYYAH ATAU SAKBAN UMAT ISLAM ?!

Marilah mengambil itibar dan bersikap !!!. (Buya Gusrizal Dt. Palimo)

Sumber: Rahmat Ilahi (Rijoe)




Lainnya :

 
KETUM MUI SUMBAR
BERITA
MUI SUMATERA BARAT KONTAK KAMI ALAMAT
Situs Informasi dan Komunikasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Sumatera Barat.

facebook twitter
 
Komplek Masjid Agung Nurul Iman, Jalan Imam Bonjol, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar)
 
telp
(0751) 811599
(0751) 8956213
email
muisumbar95@gmail.com
lppom.muisumbar@gmail.com