MUI Sumatera Barat
Ketum MUI Sumbar Buya Gusrizal Gazahar

Ini Kata Ketum MUI Sumbar Soal Aurat Orang Hidup

Selasa, 23 Maret 2021
Ketua MUI Sumbar Buya Gusrizal Gazahar Dt. Palimo BasaKetua MUI Sumbar Buya Gusrizal Gazahar Dt. Palimo Basa

MUISUMBAR.OR.ID -- Seorang putri wanita anti jilbab meninggal. Penyelenggara janazah ketika mengafaninya, tidak menutup rambut dan kepala putrinya tersebut.

Wanita itu marah-marah karena putrinya tidak diselenggarakan dengan hormat dan sesuai dengan petunjuk mengafani janazah wanita dalam Islam.

Tiba-tiba ada yang menyeletuk di kalangan pelayat, "kenapa harus diributkan. Menurut pendapat ibunya selama ini, memakai kerudung bukanlah kewajiban dan itu masalah khilafiyyah. Mengapa harus ditutup kepalanya.

Dia ribut dengan perkara aurat orang yang sudah meninggal, padahal orang hidup semestinya lebih punya malu ketika auratnya terbuka.

(Buya Gusrizal Gazahar Dt. Palimo Basa)

Sumber: Rahmat Ilahi (Kang Rie)




Lainnya :

 
KETUM MUI SUMBAR
BERITA
MUI SUMATERA BARAT KONTAK KAMI ALAMAT
Situs Informasi dan Komunikasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Sumatera Barat.

facebook twitter
 
Komplek Masjid Agung Nurul Iman, Jalan Imam Bonjol, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar)
 
telp
(0751) 811599
(0751) 8956213
email
muisumbar95@gmail.com
lppom.muisumbar@gmail.com